Model Pembelajaran Intrapersonal

Model Pembelajaran Intrapersonal. Sebelum kita menuju ke model pembelajaran intrapersonal. Mari kita bahas dulu intrapersonal intelegency. intrapersonal intelegency adalah kemampuan berfikir untuk memahami diri sendiri, melakukan refleksi diri dan bermetakognisi. Model pembelajaran yang dapat mengakomodir tipe intelegensi ini antara lain :
  1. Menggambar kemampuan yang dimiliki
  2. Menciptakan analogi personal
  3. Merangkai dan mengejar tujuan
  4. Menjelaskan filsafat pribadi
  5. Membuat catatan jurnal
  6. Menerima umpan balik
  7. Menilai sendiri pekerjaan
Mungkin model pembelajaran ini lebih tepat diterapkan untuk tingkatan dewasa. dan biasanya ini dilakukan di perkuliahan.

0 Response to "Model Pembelajaran Intrapersonal"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel